Selasa, 05 November 2013

Berkunjung Ke Markas PBB Di New York

Markas PBB di New York adalah sebuah kompleks  yang luas. Meskipun di New York, lokasi tersebut dianggap berada dalam wilayah internasional. selesai dibangun pada 1952. Markas UN banyak muncul di film-film Hollywood  karena merupakan tempat di mana keputusan internasional dibuat. Aksi protes dan pertemuan juga merupakan bagian dari kehidupan di kompleks ini. Orang-orang datang dari seluruh penjuru dunia untuk memprotes dan mendukung berbagai kepentingan. Wisatawan juga merupakan bagian dari para peziarah yang sering mengunjungi kompleks ini. Saat ini gedung markas PBB dalam masa perbaikan.


Di depan gedung ada 192 bendera negara-negara yang bernaung dibawah PBB.


Bloa ini mirip seperti yang ada di Vatican karya pematung Arnaldo Pomodoro. Bola yang seperti ini juga ada di beberapa kota/negara lain.


Bagi yang hobi foto-foto, foto disini wajib jika berkunjung ke markas PBB.

Menuju ke Grand Central.

The Chrysler Building memiliki tinggi 319 meters.

The Grand Central, mengingatkan pada film Will Smith, I Am Legend


Salah satu sudut bangunan












Bagian tur kedua adalah Conference Hall. Butuh waktu satu jam. PBB memakai 6 bahasa resmi termasuk bahasa Rusia.

Di atas adalah ruang pertemuan Dewan Keamanan PBB. Dewan keamanan terdiri dari  Russia, USA, UK, Prancis dan China. .

Sumber:
http://wonderaday.com/blog/A_Visit_To_The_UN_Headquarters_/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar